Friday, May 27, 2011

Serah Terima Jabatan

Pada tanggal 25 April 2011 telah dilangsungkan upacara Serah Terima Jabatan dari Pelaksana Tugas Ketua, Ibu Yuniara Dewi Kabul kepada Ibu Ira Budhi Prihantoro sebagai Ketua DWP yang baru untuk masa bhakti 2009-2014. Dalam sambutannya, Ibu Ira Budhi Prihantoro menekankan pentingnya peranan Dharma Wanita Persatuan sebagai sebuah organisasi yang mandiri dan profesional dalam mengelola organisasi sehingga memberikan manfaat yang besar untuk anggota-anggotanya. (-MY-)




















0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home